Hai
Bangsawan Tua .... Dijaman yang semakin edan (Gila) ini mencari sebuah
pekerjaan yang sesuai dengan bidang keahlian memang sangat sulit. Kita dituntut
untuk mempunyai banyak skill agar peluang pekerjaan kita semakin bertambah
banyak.
Banyak
orang yang berlomba – lomba membuat varian pekerjaan dengan cara membuka bisnis
tersendiri. Tapi untuk membuka usaha pasti memerlukan modal yang cukup besar,
tapi tergantung juga usaha apa yang nanti kita akan kelola.
Cara
yang tepat untuk menghasilkan uang yaitu dengan bermain blogger atau mengelola
sebuah website. Sekarang sudah banyak orang yang sukses melalui blogger, bahkan
menjadikan blog sebagai perkerjaan utamanya. Memang tidak salah menjadikan blog
sebagai pekerjaan utama, tapi jika anda mengelola blog dari 0 maka dibutuhkan
kesabaran untuk menjadikan blog tersebut bisa menghasilkan pundi – pundi uang.
Saya
sendiri juga masih belajar bagaimana cara untuk bisa menghasilkan uang dari
blog, saya juga mempunyai cita – cita kedapan blog BangsawanTua ini bisa meraih
sukses. Jika hal ini terwujud kan tidak usah mencari pekerjaan yang susah –
susah ^_^
Ada
beberapa tips untuk menjadikan blog sebagai pengahasilan utama kita.
- Fokus pada 1 blog terlebih dahulu, jika 1 blog tersbut sudah sukses maka buat blog yang dengan tema yang berbeda
- Tidak terkait dengan pekerjaan lain, karena jika kita bekerja ditempat lain waktu kita akan tersita untuk pekerjaan tersebut dan lupa dengan blog kita
- Luangkanlah waktu 5-7 jam untuk memposting artikel
- Hilangkan rasa malas untuk memposting artikel setiap harinya.
ok,
sekian dulu artikel mengenai Tips
Menjadikan Blog sebagai Penghasilan Utama. Jika ingin menambah ilmu lagi
baca juga Cara Export dan Import melalui CorelDraw
Terimakasih Sudah Datang di Blog Ini, Tunggu Saya Datang di Blog Anda ^_^