Powered by Blogger.

Penyebab Terhentinya Menulis Artikel

Hai Bangsawan Tua .... Sebagai publisher Adsense kita dituntut untu dapat update artikel setiap hari, bahkan dalam satu hari harus menulis minimal 2 artikel. Pekerjaan ini memang tidak mudah dilakukan, tapi jika tidak dilakukan peringkat blog kita di google nantinya juga akan turun. Dilema pun sering terjadi dikhasus ini.

Saya akui sendiri menulis 2 artikel setiap harinya itu tidak mudah, menulisnya gampang yang susah itu bagaimana cara mencari ide sebagai bahan untuk ditulis, hal ini yang banyak membuat kita terhenti update artikel.


Bagi blog gado – gado seperti ini sangat mudah menemukan ide, kita dapat menuangkan semua ide melihat dari apa yang kita kerjakan dihari itu. Tapi jika blog yang niche pasti sulit untuk menemukan ide, apalagi blog yang bertema wisata. Kita tidak dapat mengambarkan secara secara jelas lokasi yang dijadikan bahan untuk ditulis, pasti ada satu kesulitan yang akan dialami.

Selain kekurangan ide, pekerjaan juga sering membuat kita berhenti untuk menulis. Sekaran banyak blogger yang fokus pada 2 hal, yaitu pekerajaan pribadi dan pekerjaan sebagai blogger. Pekerjaan pribadi sering menyita waktu kita untuk berhenti sejenak untuk menulis sebuah artikel. Tidak ada banyak waktu yang tersisa untuk berhenti sejenak menulis artikel.

Dari dua khasus diatas memang membuat masalah tersendiri untuk menulis artikel. Untuk masalah pertama saran saya luwangkanlah waktu untuk keluar dan mencari suasana baru, hal ini membuat pikiran menjadi fresh dan dapat memungkinkan menemukan sebuah ide – ide baru.

Dan untuk masalah yang kedua, memang tidak dapat dipungkiri jika masalah ini sulit untuk dipecahkan. Karena memang pekerajaan pribadi menuntut kita untuk bekerja sesaui situasi yang ada, tapi tidak menutup kemungkinan kita bisa melakukan dua hal yang berbeda yaitu bekerja dan bermain blog.

Untuk menambah ilmu anda jangan lupa juga baca Memotivasi Diri Sendiri untuk Meraih Kesuksesan

Terimakasih Sudah Datang di Blog Ini, Tunggu Saya Datang di Blog Anda ^_^

Copyright © 2013. Bangsawan Tua - All Rights Reserved | Template Created by Kompi Ajaib Proudly powered by Blogger