Hai
Bangsawan Tua ..... Ninja saga adalah game online yang dapat dimainkan secara
online melalui akun facebook kita. Ninja saga adalah game petualangan yang bisa
mengeluarkan jurus. Ninja Saga ini seperti serial TV Naruto yang membedakannya
adalah item avatar yang kita mainkan bisa diganti – ganti sesuka kita.
Contoh
item yang bisa diganti adalah Baju, Senjata dan Hiasan Belakang. Ada banyak
jurusan yang bisa kita pakai untuk melawan musuh kita. Jurus ini bisa kita beli
dengan menggunakan koin yang kita punya tapi kita harus naik level terlebih
dahulu untuk bisa membeli jurus yang mematikan.
Elemen
jurus yang bisa kita pakai ada empat elemen yaitu Tanah, Listrik, Air dan Api. Kita
bisa memilih elemen ini pada awal kita membuat akun Ninja Saga. Kita hanya bisa
memilih dua eleman saja, jika ingin menambah menjadi tiga elemen kita harus
membelinya dengan token.
Ada
macam – macam menu yang bisa dimainkan digame ini, kita bisa menyelesaikan misi
– misi yang ada, misi yang tersedia adalah misi kelas A – C. Kita juga bisa
bermain dengan akun ninja saga yang lain dengan memilih menu Arena à
pilih PvP.
Untuk
bisa melihat dengan detail permainan ini dapat menontonnya dibawah ini :
Semoga
artikel diatas bisa membantu Anda. Dan jangan lupa baca juga Bermain dengan 8 Ball Pool
Terimakasih Sudah Datang di Blog Ini, Tunggu Saya Datang di Blog Anda ^_^